Bawalah Aku Ke Dalam Air Matamu

Di dalam hatiku
Hanya ada kamu
Berlarian ke sana ke mari
Membawa mimpiku

Basah kuyup dihujani
Oleh waktu yang menunggu
Tidakkah kau merasakan nadiku
Yang ada di dalam keheningan
Yang khusyuk menyebut nama

Duhai wanitaku
Rengkuhlah jiwa dan ragaku
Bawa aku ke dalam air matamu
Yang terus jatuh disaat malam panjang menghantuimu

Yang ada di dalam keheningan
Yang khusyuk menyebut nama

Duhai wanitaku
Rengkuhlah jiwa dan ragaku
Bawa aku ke dalam wooh wooh wooh

Duhai wanitaku
Rengkuhlah jiwa dan ragaku
Bawa aku ke dalam air matamu
Yang terus jatuh di saat malam panjang menghantuimu

Haaa haaaa
Huuu uuu uuu uuu
Haaa haa haaa

Haaa haaaa
Huuu uuu uuu uuu
Haaa haa haaaa

Rekatkan tubuhmu ke tubuhku
Agar resah pergi jauh darimu



Credits
Lyrics powered by www.musixmatch.com

Link