Malam Ini

Masih ku ingat di malam itu
Ku berpaling coba tuk lupakan semua
Namun matamu tak dapat menyangkal
Cinta kita masih disana

Malam panjang ku belari kencang
Mencoba tuk hilangkan semua angan
Hati kecil ku tetap berkata
Kelak nanti kembali bersama

Ku berlari dari masa lalu
Sepi hati dalam keramaian
Mengusir dalam pikiranku
Namun selalu bayangmu yang datang

Menguburmu dalam relung hati
Hilang ditelan gelapnya malam
Namun selama kita bernyawa
Kita kan kembali bersama

Malam panjang kuberlari kencang
Mencoba tuk hilangkan semua angan
Hati kecil ku tetap berkata
Kelak nanti kembali bersama

Ku belari dari masa lalu
Sepi dalam keramaian
Mengusir dalam pikiranku
Dalam selalu bayangmu yang datang

Menguburmu dalam relung hati
Hilang ditelan gelapnya malam
Namun selama kita bernyawa
Kita kan kembali ...
Bersama ...



Credits
Writer(s): Tonny Koeswoyo
Lyrics powered by www.musixmatch.com

Link