Ketahuilah

بِسْمِ ٱللَّٰه

Ketahuilah bahwasanya
Di langit dan di bumi
Di atas dan di bawah diri
Allah yang miliki

Ketahuilah bahwasanya
Di langit dan di bumi
Terlahir, tersembunyi
Pasti Allah ketahui

Ketahuilah bahwasanya
Di langit dan di bumi
Terbuka, tertutupi sama
Allah melihatnya

Ketahuilah bahwasanya
Di langit dan di bumi
Yang kaya dan yang papa
Semua sama ciptaan-Nya

Oh, ketahuilah bahwasanya
Di langit dan di bumi
Tiada manusia sempurna

Maka, mengapa tak berkaca?
Sebelum salahkan semua



Credits
Lyrics powered by www.musixmatch.com

Link