Kuingin

Saat yang indah bersamamu, Kasih
Membuat aku s'lalu ingin mengenangnya
Menyentuh rasa, mengukir memori
Cintaku ini semakin dalam, oh-oh

Terasa damai di sampingmu, Kasih
Membuat aku s'lalu ingin di dekatmu
Telah aku fikirkan, telah aku yakinkan
Tak salah aku bila memilihmu

Ku ingin (ku ingin)
Kau s'lalu (kau s'lalu)
Di sisiku, Kasih
Ku ingin (ku ingin)
Diriku (diriku)
S'lalu di hatimu sepanjang masa

Marilah kita panjatkan
Rasa syukur kepada-Nya
Akan karunia cinta kita ini
Marilah kita bersama
Memohonkan kepada-Nya
Semoga cinta kita 'kan abadi

Ku ingin (ku ingin)
Kau s'lalu (kau s'lalu)
Di sisiku, Kasih
Ku ingin (ku ingin)
Diriku (diriku)
S'lalu di hatimu sepanjang masa

Marilah kita panjatkan
Rasa syukur kepada-Nya
Akan karunia cinta kita ini
Marilah kita bersama
Memohonkan kepada-Nya
Semoga cinta kita 'kan abadi

Marilah kita bersama
Memohonkan kepada-Nya
Semoga cinta kita 'kan abadi



Credits
Writer(s): Dose Hudaya
Lyrics powered by www.musixmatch.com

Link