Hei (Acoustic Version)

Hari-hari yang berlalu
Kenangan yang tak terganti
Suatu hari nanti akankah bertemu
Semua yang kita mimpi

Langit yang pernah menangis
Kebohongan yang tak terungkap
Suatu hari nanti akankah semua
Berubah menjadi tawa

Jangan harap semua akan sama saja
Semua pastikan berubah
Tak apa dirimu, tetap dirimu

Masihkah kalian semua di sana?
Masihkah akan tertawa pada lelucon yang sama?
Tunggu sampai kita berada pada bintang yang sama
Saat itu apa yang 'kan terucap

Jangan pernah lupakan kenaifan ataupun egois
Kata-kata yang tak pernah terganti
Biarkanku percaya ini suatu saat

Masihkah kalian semua di sana?
Masihkah akan tertawa pada lelucon yang sama?
Tunggu sampai kita berada pada bintang yang sama
Saat itu apa yang 'kan terucap



Credits
Writer(s): Aya Anjani
Lyrics powered by www.musixmatch.com

Link