Aku Siapa Yang Punya

Bukalah matamu
Lihatlah wajahku
Adakah kau lihat
Getar rindu hatiku?

Tanyakan hatimu
Aku siapa yang punya?
Dengarlah cemara
Membisikkan cinta untukmu

La-la-la, la-la-la, la-la-la
Senyumlah, sambut tanganku
La-la-la, la-la-la, la-la-la
Datanglah, aku 'kan di sini

Sinarnya matamu menembus jantungku
Sungguh mati, aku tak ingin berpisah
Hangatnya bibirmu, sentuhan tanganmu
Sampai mati, aku pun ingin sayang

(Cu-cu-wa)
(Cu-cu-wa)
(Cu-cu-wa)
(Bolehkah aku datang berkunjung ke sana?)

Pejamkan matamu
Mimpikan diriku
Kita 'kan berjumpa
Walaupun dalam mimpi

Apa kau tak tahu?
Aku siapa yang punya?
Bukankah cemara
Bernyanyi indah untukmu?

La-la-la, la-la-la, la-la-la
Senyumlah, sambut tanganku
La-la-la, la-la-la, la-la-la
Datanglah, aku 'kan di sini

Sinarnya matamu menembus jantungku
Sungguh mati, aku tak ingin berpisah
Hangatnya bibirmu, sentuhan tanganmu
Sampai mati, aku pun ingin
Asalkan kita berdua, sayanga



Credits
Writer(s): Rinto Harahap
Lyrics powered by www.musixmatch.com

Link