Like or Dislike

Ada yang lihat
Tapi bukannya suka
... ada yang salah, caranya
Saat semua terlihat sangat indah
... diam tak senang, jawabnya
Ditengah jalan tersimpan banyak pilihan
Itulah cara 'tuk bahagia'
Untuk apa kamu tidak suka
... lihatlah indah dunia ini
Bernyanyilah di dalam cinta
... buat dirimu senang
Untuk apa kamu tidak suka
... cerita orang lain tentangnya
Bernyanyilah di dalam cinta
... agar dirimu senang
Waktu berharga terbuang tak berguna
... tidak bernilai
Buka mata dengan hati
Tak perlu dengan dispasi
... lihat damainya
Ditengah jalan tersimpan banyak pilihan
Temukan cara 'tuk bahagia
Untuk apa kamu tidak suka
... lihatlah indah dunia ini
Bernyanyilah di dalam cinta
... buat dirimu senang
Untuk apa kamu tidak suka
... cerita orang lain tentangnya
Bernanyilah di dalam cinta
... agar dirimu senang
Ditengah jalan tersimpan banyak pilihan
Temukan cara 'tuk bahagia
Untuk apa kamu tidak suka
... lihatlah indah dunia ini
Bernanyilah di dalam cinta
... buat dirimu senang
Untuk apa kamu tidak suka
... cerita lain tentangnya
Bernanyilah di dalam cinta
... agar dirimu senang
Untuk apa kamu tidak suka
... lihatlah indah dunia ini
Bernanyilah di dalam cinta
... buat dirimu senang
Untuk apa kamu tidak suka



Credits
Writer(s): I Nengah Adi Jayaputra Ronthi
Lyrics powered by www.musixmatch.com

Link