Bukan Untuk Bersama

Sejak kepergianmu
Kurasa takkan ada
Cinta sepertimu

Tlah tersimpan semua
Semua kenangan indah
Aku dan kamu
Terlahir memang
Bukan Untuk Bersama
Tak perlu disesali

Jaga dia untukku Tuhan
Terangi jalannya menuju bahagia
Berikanlah kasihmu Tuhan
Untuk dia
Hanya dia
Yang kurindukan

Ini bukan maumu
Juga bukan mauku
Aku dan kamu
Terlahir memang
Bukan Untuk Bersama
Tak perlu disesali

Jaga dia untukku Tuhan
Terangi jalannya menuju bahagia
Berikanlah kasihmu Tuhan
Untuk dia
Hanya dia
Yang kurindukan

Biarkan aku yang mengalah
Meski harus menanggung luka
Akan slalu ku ingat kau
Dalam setiap doaku

Jaga dia untukku Tuhan
Terangi jalannya menuju bahagia
Berikanlah kasihmu Tuhan
Untuk dia
Hanya dia
Yang kurindukan

Berikanlah kasihmu Tuhan
Untuk dia
Hanya dia
Yang kurindukan

Kaulah yang kurindukan
Aku dan kamu
Bukan Untuk Bersama



Credits
Lyrics powered by www.musixmatch.com

Link