Indah Bersamamu

Waktu yang telah terlewati
Hitam putih ku lalui
Terasa bayamgmu yang selama ini kunanti
Dan kurasakan hadirmu disini saat ku terbalut mimpi
Ku yakin ini bukanlah sekedar imaji

Sosokmu yang selama ini beri waktu yang berarti
Indahkan hariku disini, tak kan terganti
Kau telah memeluk hati rapuh ini dengan kasih yang kau beri
Membuat sisa waktu hidup ini berarti

Indah jalani sisa hidup berdua
Bersama satukan semua rasa yang ada
Karena semua akan jadi lebih indah, sempurna
Indah jalani sisa hidup berdua
Bersama satukan semua rasa yang ada
Karena semua akan jadi lebih indah, sempurna

I'm falling in love with you
Yes, I really do
This love is so true
I'm falling in love with you
Fortunate to be with you
This song is to make you smile
I love when you're shy
I just don't know why
I'm falling in love with you
I'll say I love you

Indah jalani sisa hidup berdua
Bersama satukan semua rasa yang ada
Karena semua akan jadi lebih indah, sempurna
Indah jalani sisa hidup berdua
Bersama satukan semua rasa yang ada
Karena semua akan jadi lebih indah, sempurna



Credits
Writer(s): Achmad Afandi, Helmi El Haq
Lyrics powered by www.musixmatch.com

Link