Ya Bapa

KuasaMu sungguh besar
Kau membuat semua menjadi terjadi
Kau mengasihi setiap orang
Yang slalu berpegang padaMu

KaryaMu tak berhenti
Tuk sekarang karyaMu tetap terjadi
Buka hati dan pikiranku
Agar kuberpegang padaMu

Ya Bapa, ini aku
Aku lemah tanpa uluran tanganMu
Ya Bapa, dekat aku
Aku butuh naungan dariMu, Bapa

KaryaMu tak berhenti
Tuk sekarang karyaMu tetap terjadi
Buka hati dan pikiranku
Agar kuberpegang padaMu

Ya Bapa, ini aku
Aku lemah tanpa uluran tanganMu
Ya Bapa, dekat aku
Aku butuh naungan dariMu

Ya Bapa, ini aku
Aku lemah tanpa uluran tanganMu
Ya Bapa, dekat aku
Aku butuh naungan dariMu
Bapa



Credits
Writer(s): Yohanes Surya Pamungkas
Lyrics powered by www.musixmatch.com

Link