Lebih Duluan

Harusnya kita berkenalan
lebih duluan dari kau dekat dengannya
biar kau tau apa itu
cinta

Ceritanya kita tak sengaja
bertemu disana
di tempat yang tak pernah kuduga

Beritanya cepat tersebar
kau dekat dengan orang lain
dan aku takkan sampai disini

Harusnya kita berkenalan
lebih duluan dari kau dekat dengannya
biar kau tau apa itu
cinta
Biarkan aku mencoba
bahagiakan kamu dari sekarang
maafkan bila aku terlambat

Harusnya kita berkenalan
lebih duluan dari kau dekat dengannya

Harusnya kita berkenalan
lebih duluan dari kau dekat dengannya
biar kau tau apa itu
cinta
Biarkan aku mencoba
bahagiakan kamu dari sekarang
maafkan bila aku terlambat



Credits
Writer(s): Matheus Guntur
Lyrics powered by www.musixmatch.com

Link