Rasa Cinta

Rasa cinta
Rasa cinta

Tiada lagi yang tertinggal tentang dirimu
Kala kau dipelukanku
Disetiap aku teringat bayang dirimu
Tak ingin semua berlalu

Oh, ku rasakan cinta mu
Akankah kita selalu bersama

Rasa cinta
Yang kau bawa membuat aku bahagia
Setiap cinta
Yang kau bawa terangi jiwa ku
Rasa cinta
Yang ku punya hanyalah untuk mu
Setiap cinta
Yang telah ada tak'kan pernah sirna

Tiada lagi yang terindah
Tentang dirimu
Kala kau dipelukanku
Akankah kita selalu bersama

Rasa cinta
Yang kau bawa membuat aku bahagia
Setiap cinta
Yang kau bawa terangi jiwa ku
Rasa cinta
Yang ku punya hanyalah untuk mu
Setiap cinta
Yang telah ada tak'kan pernah sirna

Rasa cinta
Yang kau bawa membuat aku bahagia
Setiap cinta
Yang kau bawa terangi jiwa ku
Rasa cinta
Yang ku punya hanyalah untuk mu
Setiap cinta
Yang telah ada tak'kan pernah sirna

Rasa cinta
Yang kau bawa membuat aku bahagia
Setiap cinta
Yang kau bawa terangi jiwa ku



Credits
Writer(s): Ricky Fm
Lyrics powered by www.musixmatch.com

Link