Memahami

Sungguh tak terbendung kan lagi
perasaan hampa yang bercampur gelisah
Hanya terdiam meratapi
sikap dinginmu tak menghiraukan aku
Apa yang harus ku lakukan?
seribu cara telah aku coba
untuk membuat kau mengerti
apakah aku harus menyerah?

Tak bisa ku temukan ruang
jalan yang menuntun tuk pulang
Tak berdaya lagi semakin pudar lagi cinta ini
Sudah ku coba pertahankan
namun kau yang kian menghindar
tolong mengertilah bahwa cinta itu
harus saling Memahami

Hanya terdiam meratapi
sikap dinginmu tak menghiraukan aku
Apa yang harus ku lakukan?
seribu cara telah aku coba
untuk membuat kau mengerti
apakah aku harus menyerah?
Tak bisa ku temukan ruang
jalan yang menuntun tuk pulang
Tak berdaya lagi semakin pudar lagi cinta ini
Sudah ku coba pertahankan
namun kau yang kian menghindar
tolong mengertilah bahwa cinta itu
harus saling Memahami

Tak bisa ku temukan ruang
jalan yang menuntun tuk pulang
Tak berdaya lagi semakin pudar lagi cinta ini
Sudah ku coba pertahankan
namun kau yang kian menghindar
tolong mengertilah bahwa cinta itu
harus saling Memahami
Memahami
harus saling Memahami



Credits
Writer(s): Muhammad Irvan Yazid Azhar Pasaribu
Lyrics powered by www.musixmatch.com

Link