Pintaku

Kasih dengar pintaku aku cinta padamu
Adakah yang kau rasa seperti yang kurasakan o-oh
Aku pun demikian seperti yang kau rasa
Akankah kita selalu bersama

Serahkan s'galanya yang kita inginkan
Hanyalah padanya kita memohon
Semoga cinta kita 'kan jadi menyatu
Kekal abadi untuk selamanya o-oh
Pintaku semoga saja 'kan direstui

Kasih dengar pintaku
Aku cinta padamu o-oh
Adakah yang kau rasa seperti yang kurasakan hm-m
Aku pun demikian seperti yang kau rasa
Akankah kita selalu bersama

Serahkan s'galanya yang kita inginkan
Hanyalah padanya kita memohon
Semoga cinta kita 'kan jadi menyatu
Kekal abadi untuk selamanya o-oh
Pintaku semoga saja 'kan direstui

Serahkan s'galanya yang kita inginkan
Hanyalah padanya kita memohon
Semoga cinta kita 'kan jadi menyatu
Kekal abadi untuk selamanya o-oh
Pintaku semoga saja 'kan direstui



Credits
Writer(s): M. Taufik Hidayat
Lyrics powered by www.musixmatch.com

Link