Medium Berbeda

Kita sempat saling menjabat
Bukan jari yg terikat
Tapi rasa melekat
.
Selembut sentuh kian tak utuh
Hati lain tlah kau rengkuh
Memilihnya berlabuh
.
Seperti kau kini berada
Di medium yang berbeda
Sepertiku masih berada
Di kubangan yang sama
.
Biarkan aku mengenangmu
Dalam jalan sunyi ini
Tak ada yang mengerti
.
Seperti kau kini berada
Di medium yang berbeda
Sepertiku masih berada
Di kubangan yang sama
.
Seperti kau kini berada
(Ohhh . Sungguhku menikmati)
Di medium yang berbeda
(Hooo . Keterlukaan ini)
Sepertiku masih berada
(Ohhh . Sungguhku menikmati)
Di kubangan yang sama
(Hooo . Keterlukaan ini)



Credits
Writer(s): Atmo Soedir
Lyrics powered by www.musixmatch.com

Link