Pertama

Pertama kita bertemu
Terpikat aku pada pesonamu
Berkaca matamu indah seperti berahimu
Dambaanku kau bukan tamu di hidupku

Aku tak pernah mengenalmu
Tapi kau rebut semua kasihku
Jangan berlari
Jangan berhenti
Kutenggelam oleh perasaanku

Berdua
Kita lewati kusut ini
Menyusuri harapan tentang kita bersama
Percaya
Kesungguhan hatiku ini
Kan kurawat belukang asmara kita berdua
Selamanya

Berdua
Kita lewati kusut ini
Menyusuri harapan tentang kita bersama
Percaya
Kesungguhan hatiku ini
Kan kurawat belukang asmara kita berdua
Selamanya



Credits
Writer(s): Reza Aden, Rizky Udjo
Lyrics powered by www.musixmatch.com

Link