Kau Cemara Kehidupan

Di malam dingin ini aku menanti-nanti
Kau hadir bersama selimut cinta
Ku ingin bersamamu menyatukan hati
Yang bergetar karena rindu

Tak sanggup ku sendiri
Menanggung semua ini
Apabila engkau tak di sisiku
Hatiku bimbang ragu akan cinta kita
Masihkah semesra dulu?

Kau cemara payung hidupku
Yang s'lalu kudamba di hati ini
Ku percaya sepenuh hati
Bersamamu aku bahagia

Percayalah kasihku akan diriku ini
Aku tak ingin mendustaimu
Di sini pun aku rindu dan setia padamu
Cintaku hanyalah milikmu

Tak sanggup ku sendiri
Menanggung semua ini
Apabila engkau tak di sisiku
Hatiku bimbang ragu akan cinta kita
Masihkah semesra dulu?

Kau cemara payung hidupku
Yang s'lalu kudamba di hati ini
Ku percaya sepenuh hati
Bersamamu aku bahagia

Percayalah kasihku akan diriku ini
Aku tak ingin mendustaimu
Di sini pun aku rindu dan setia padamu
Cintaku hanyalah milikmu
Cintaku hanyalah milikmu



Credits
Writer(s): Ardiansyah
Lyrics powered by www.musixmatch.com

Link