Bertahan Menahan

Kaulah yang terakhir
Yang mencintai sampai tak berakhir
Dan ku berjanji
'Tuk sehidup-semati

Waktu terus berlalu, oh-oh
Semakin cepat berputarnya waktu
Dan ku pun berharap
Cinta tak pernah sirna

Satu hal yang bisa membuat aku bertahan
Kuyakini, kau menjaga cinta ini
Dan maafkanlah semua
Kesalahan yang t'lah tercipta

Egokah aku? Wo-wo
Yang tak mengerti perasaanmu
Hanyalah dirimu satu
Yang di hatiku, wo-oh

Satu hal yang bisa membuat aku bertahan
Kuyakini, kau menjaga cinta ini
Dan maafkanlah semua
Kesalahan yang t'lah tercipta, wo-wo

Jika ku tak bisa dan membuat hati luka
Kaucoba bertahan menahan pahitnya dunia
Demi cinta kita, wo-ho-oh
Indah pada waktunya

Wo-wo-oh, hu-oh-oh

Satu hal yang bisa membuat aku bertahan
Kuyakini, kau menjaga cinta ini
Dan maafkanlah semua
Kesalahan yang t'lah tercipta, wo-wo

Jika ku tak bisa dan membuat hati luka
Kaucoba bertahan menahan pahitnya dunia
Demi cinta kita, wo-ho-oh
Demi cinta kita
Indah pada waktunya



Credits
Writer(s): Novi Akbar Yusyanto
Lyrics powered by www.musixmatch.com

Link