Daratan Angkasa

Tak bisa kupandang dirimu lagi
Ketika sudah tinggi di sana
Aku pun tidak berharap lebih
Terlalu tinggi dan aku tak sanggup

Terbentang tinggi menuju angkasa
Kaulah bintangku
Yang tak dapat kugapai sekarang

Dan bila aku di daratan setia
Kau pergi ke sana, bersamanya
Meninggalkan kenang tak ada arti

Kucoba menghubungi dirimu
Tapi tak kunjung datang kabar itu
Kupikir sudah jauh darimu
Dari bumi dan kau di langit sana

Terbentang tinggi menuju angkasa
Kaulah bintangku
Yang tak dapat kugapai sekarang

Dan bila aku di daratan setia
Kau pergi ke sana, bersamanya
Meninggalkan kenang tak ada arti

Terbentang tinggi menuju angkasa
Kaulah bintangku
Yang tak dapat kugapai sekarang

Dan bila aku di daratan setia
Kau pergi ke sana, bersamanya
Meninggalkan kenang tak ada arti

Terbentang tinggi menuju angkasa
Kaulah bintangku
Yang tak dapat kugapai sekarang

Dan bila aku di daratan setia
Kau pergi ke sana, bersamanya
Meninggalkan kenang tak ada arti

Meninggalkan dengan kesal hatiku



Credits
Writer(s): Muhammad Fachrur Razie, Muhammad Rafie Akbar, T. Muhammad Khautsar Akbar
Lyrics powered by www.musixmatch.com

Link