Seperti Matahari

Lihatlah dunia ini
Dan jangan pernah berhenti
Mewarnai dunia ini

Sambutlah hari ini
Dengan semangat di hati
Raih asa wujudkan mimpi

Berlarilah
Tanpa lelah
Terus bersinar
Seperti Matahari

Hapus lelah
Dan bangkitlah
Kini saatnya
Buktikan semua

Langkahkan kaki ini
Menuju langit tertinggi
Bersiap tuk hadapi harimu

Hidup adalah anugerah
Yang takkan pernah sirna
Percayalah kita bisa

Berlarilah
Tanpa lelah
Terus bersinar
Seperti Matahari

Hapus lelah
Dan bangkitlah
Kini saatnya
Buktikan semua

Waktu tak akan kembali
Dan jangan pernah kau sesali
Kini fikirkan ke depan
Kau hadapi rintangan
Terus bersinar dan jangan menyerah

Berlarilah
Tanpa lelah
Terus bersinar
Seperti Matahari

Hapus lelah
Dan bangkitlah
Kini saatnya
Buktikan semua

Terus bersinar
Seperti matahari
Langkahkan kaki ini
Ke langit tertinggi

Terus bersinar
Seperti matahari
Langkahkan kaki ini
Ke langit tertinggi



Credits
Lyrics powered by www.musixmatch.com

Link