Berjalan Sendiri

Lama ku tak mengerti
Tentang apa semua ini
Mematikan langkahku
Namun ku coba lagi
Dan terima perihku kini
Menghentikan tangisku

Lakukan sepuasmu
Rapuhkan aku

Biar ku genggam semua beban ini
Sadar, terluka, berjalan sendiri

Mengapa ku di sini
Terjebak dalam rasa ini
Batinku menikmati

Jahit lagi
Lukai lagi

Biar ku genggam semua beban ini
Sadar, terluka, berjalan sendiri
Biar ku bawa kegilaan darimu
Hilang, tenggelam, aku mati untukmu

Ini sempurna untuk perlahan musnahkan aku
Rela ku bakar hati, tapi ku tak mengerti

Coba mengerti lagi
Namun hanya sakiti diri

Biar ku genggam semua beban ini
Sadar, terluka, berjalan sendiri
Biar ku bawa kegilaan darimu
Hilang, tenggelam, aku mati untukmu



Credits
Lyrics powered by www.musixmatch.com

Link