Terbang Dan Menari

Ku berjalan
Walau letih namun ku tak kan
Berhenti disini
Melupakan
Masa lalu yang membelenggu
Menderai mengganggu jiwaku

Ku bisa tetap tegak berdiri
Taklukkan semua drama yang akan terjadi
Ku kan terus berlari
Ku buktikan kau melihatku
Terbang dan menari
Melupakan
Masa lalu yang membelenggu
Menderai mengganggu jiwaku

Ku bisa tetap tegak berdiri
Taklukkan semua drama yang akan terjadi
Ku kan terus berlari
Ku buktikan kau melihatku
Terbang dan menari

(ku bisa tetap tegak berdiri)
(taklukkan semua drama)
Ku bisa tetap tegak berdiri
Taklukkan semua drama yang akan terjadi
Ku kan terus berlari
Kubuktikan kau melihatku
Terbang dan menari



Credits
Writer(s): Ricky Fm, Aria Fm
Lyrics powered by www.musixmatch.com

Link