Orang Utan
Bumi sudah bergunjang-ganjing
Langit tak berbintang lagi
Permadani hijau mestinya
Masih menyelimutimu
Seandainya hanya engkau
Yang menjadi penghuni
Kini semua telah mulai meretak
Lapisan ozon kau retakan, oh
Panas bumi, air laut pun kau naikkan
Udara kau cemari
Hutan kau gunduli
Sungai pun tercemar
Kita masih bingung dengan limbah nuklir
Ini karena aku dan orang-orang kota
Inilah persetubuhan masal dan global
Inilah ereksi daya ekonomi dan teknologi
Oh
Inilah ereksi salah arah
Yang membuat bumi meretak
Kulihat halilintar di matamu
Marahmu mewakili semua
Yang hilang dan rusak
Tetapi aku dan orang kota
Masih menyebutmu orang hutan
Tetapi aku dan orang kota
Menyebutmu orang tidak beradab
Tetapi aku dan orang kota
Kini mulai sadar, oh
Kita semua berkumpul
Di Rio de Janeiro
Kita semua lupa
Lupa mengundangmu
Wahai orang hutan, maafkanlah aku
Aku akan menghadapmu
Ke Borneo
Ini karena aku dan orang-orang kota
Inilah persetubuhan masal dan global
Inilah ereksi daya ekonomi dan teknologi
Oh
Inilah ereksi salah arah
Yang membuat bumi meretak
Tetapi aku dan orang kota
Masih menyebutmu orang hutan
Tetapi aku dan orang kota
Menyebutmu orang tidak beradab
Tetapi aku dan orang kota
Kini mulai sadar, oh
Tetapi aku dan orang kota
Masih menyebutmu orang hutan
Tetapi aku dan orang kota
Menyebutmu orang tidak beradab
Tetapi aku dan orang kota
Kini mulai sadar (kini mulai sadar)
Oh
(Orang hutan)
Orang-orang hutan
Orang-orang hutan
Orang hutan, orang hutan
Langit tak berbintang lagi
Permadani hijau mestinya
Masih menyelimutimu
Seandainya hanya engkau
Yang menjadi penghuni
Kini semua telah mulai meretak
Lapisan ozon kau retakan, oh
Panas bumi, air laut pun kau naikkan
Udara kau cemari
Hutan kau gunduli
Sungai pun tercemar
Kita masih bingung dengan limbah nuklir
Ini karena aku dan orang-orang kota
Inilah persetubuhan masal dan global
Inilah ereksi daya ekonomi dan teknologi
Oh
Inilah ereksi salah arah
Yang membuat bumi meretak
Kulihat halilintar di matamu
Marahmu mewakili semua
Yang hilang dan rusak
Tetapi aku dan orang kota
Masih menyebutmu orang hutan
Tetapi aku dan orang kota
Menyebutmu orang tidak beradab
Tetapi aku dan orang kota
Kini mulai sadar, oh
Kita semua berkumpul
Di Rio de Janeiro
Kita semua lupa
Lupa mengundangmu
Wahai orang hutan, maafkanlah aku
Aku akan menghadapmu
Ke Borneo
Ini karena aku dan orang-orang kota
Inilah persetubuhan masal dan global
Inilah ereksi daya ekonomi dan teknologi
Oh
Inilah ereksi salah arah
Yang membuat bumi meretak
Tetapi aku dan orang kota
Masih menyebutmu orang hutan
Tetapi aku dan orang kota
Menyebutmu orang tidak beradab
Tetapi aku dan orang kota
Kini mulai sadar, oh
Tetapi aku dan orang kota
Masih menyebutmu orang hutan
Tetapi aku dan orang kota
Menyebutmu orang tidak beradab
Tetapi aku dan orang kota
Kini mulai sadar (kini mulai sadar)
Oh
(Orang hutan)
Orang-orang hutan
Orang-orang hutan
Orang hutan, orang hutan
Credits
Writer(s): Yockie Suryo Prayogo, Setiawan Djody
Lyrics powered by www.musixmatch.com
Link
© 2024 All rights reserved. Rockol.com S.r.l. Website image policy
Rockol
- Rockol only uses images and photos made available for promotional purposes (“for press use”) by record companies, artist managements and p.r. agencies.
- Said images are used to exert a right to report and a finality of the criticism, in a degraded mode compliant to copyright laws, and exclusively inclosed in our own informative content.
- Only non-exclusive images addressed to newspaper use and, in general, copyright-free are accepted.
- Live photos are published when licensed by photographers whose copyright is quoted.
- Rockol is available to pay the right holder a fair fee should a published image’s author be unknown at the time of publishing.
Feedback
Please immediately report the presence of images possibly not compliant with the above cases so as to quickly verify an improper use: where confirmed, we would immediately proceed to their removal.