Bertahan

Ku ingin kau slalu mengerti
Ku coba untuk bertahan denganmu

Meski terkadang kau pun pernah
Lukai aku dan sakiti aku

Engkaulah belahan dari jiwaku
Jangan kau tinggal kan diriku
Selamanya ku ingin denganmu

Jika hatiku terluka
Kuingin dirimu hadir
Tenangkan jiwaku
Dan jika waktu tlah terhenti
Kuingin cintamu kan slalu ada di dalam hatiku uooh

Ku ingin kau slalu mengerti
Ku coba untuk bertahan denganmu

Engkaulah belahan dari jiwaku
Jangan kau tinggal kan diriku
Selamanya ku ingin denganmu
Woohh, ooo

Jika hatiku terluka
Kuingin dirimu hadir
Tenangkan jiwaku
Dan jika waktu tlah terhenti
Kuingin cintamu kan slalu ada di dalam hatiku

Jika hatiku terluka
Kuingin dirimu hadir
Tenangkan jiwaku
Dan jika waktu tlah terhenti
Kuingin cintamu kan slalu ada di dalam hatiku

Huwooo Huwooo
Huwooo uooo huuu



Credits
Lyrics powered by www.musixmatch.com

Link