Terabaikan

Sekarang saya bukanlah aku
Aku yang dulu ada untukmu
Akulah yang selalu hadir disetiap harimu
Menjadi sandaran hatimu saat kau mengeluh

Mungkin sudah jalanku kau pergi dariku
Saat pundak ini tak lagi hadirmu

Bukan aku yang kau mau
Bukan aku yang kau rindu
Mengapa bukan hati ini yang kau mau
Mengapa bukan orang ini yang kau rindu

Mungkin sudah jalanku kau pergi dariku (dari hidupku)
Saat pundak ini tak lagi hadirmu

Bukan aku yang kau mau
Bukan aku yang kau rindu
Mengapa bukan hati ini yang kau mau
Mengapa bukan orang ini yang kau rindu

Begitu besar inginku untuk ada disisimu
Mengapa bukan hati ini yang kau mau
Mengapa bukan orang ini yang kau rindu



Credits
Writer(s): Dippa Rejasfara
Lyrics powered by www.musixmatch.com

Link