Aku Datang Untukmu

Jangan takut berjalan sendirian
Ada aku turut menuntun jalan
Saat hatimu diserang kesepian
Aku datang
Redam badai lakukan dengan tenang
Hujan ini akan engkau kalahkan
Kalau hatimu percaya padaku
Aku datang
Kau jadi samudera aku langitnya
Memeluk dunia kita berdua
Menyelamatkanmu
Gentleman saviour, a knight in shinning armour
Tetap di sampingmu
From the cold of winter through an endless summer
Aku datang untukmu
Jangan takut kehilangan pegangan
Ada aku berimu kekuatan
Agar dirimu mampu untuk bertahan
Aku datang
Redam badai lakukan dengan tenang
Hujan ini akan engkau kalahkan
Kalau hatimu percaya padaku
Aku datang
Kau jadi samudera aku langitnya
Memeluk dunia kita berdua
Menyelamatkanmu
Gentleman saviour, a knight in shinning armour
Tetap di sampingmu
From the cold of winter through an endless summer
Aku datang untukmu
If you are the ocean
Then i'll be the sea
Wherever you may go
That's where I'll be
Kau jadi samudera aku langitnya
If you were the ocean
Then i'll be the sea
Memeluk dunia kita berdua
That's where i'll be yeah
Menyelamatkanmu
Gentleman saviour, a knight in shinning armour
Tetap di sampingmu
From the cold of winter through an endless summer
Menyelamatkanmu
Gentleman saviour, a knight in shinning armour
Tetap di sampingmu
Gentleman saviour, a knight in shinning armour
Aku datang untukmu
Kau jadi samudera aku langitnya
Memeluk dunia kita berdua
Kau jadi samudera aku langitnya
Memeluk dunia kita berdua



Credits
Writer(s): Stefanus Pongki Tri Barata
Lyrics powered by www.musixmatch.com

Link