Dunia

Bersedih duniaku
Menangis duniaku
Jangan bikin duniaku bersedih
Jangan bikin duniaku menangis

Menjerit duniaku
Menangis duniaku
Jangan bikin duniaku menjerit
Jangan bikin duniaku menangis

Oh maafkanlah maafkan diriku
Mereka semua
Maafkanlah sakiti dirimu hancurkan dirimu

Bersedih duniaku
Menangis duniaku
Menjerit duniaku
Menangis duniaku
Jangan bikin duniaku bersedih
Jangan bikin duniaku menangis



Credits
Writer(s): Andi Rianto, Monty Tiwa
Lyrics powered by www.musixmatch.com

Link