Takut

Malam kini semakin menakutkan
Angin pun bertiup tanpa ampun
Sebuah langkah kaki tampak ragu
'Tuk melangkah dalam gelap
Mataku terbuka 'tuk melihat
Hal yang tak pernah kau temui
Suara nyanyian menghantui
Entah harus kuhadapi
Malam kini semakin menakutkan
Angin pun bertiup tanpa ampun
Sebuah langkah kaki tampak ragu
'Tuk melangkah dalam gelap
Mataku terbuka 'tuk melihat
Hal yang tak pernah kau temui
Suara nyanyian menghantui
Entah harus kuhadapi



Credits
Writer(s): Yusry Abdul Halim, Norman Abdul Halim
Lyrics powered by www.musixmatch.com

Link